
Alur Cerita Film Lengkap The Globalisation Tapes (2003): Kondisi Buruh Kebun Sawit yang Tertindas
Film dokumenter ini diproduksi tahun2003 dengan durasi Sekitar 68 menit dan diproduksi oleh VisionMachine, Serikat Buruh Perkebunan Sumatera Utara (SBPSU) Suasana Buruh di Kebun Sawit Sumut Film dimulai dengan suara-suara buruh dari perkebunan kelapa sawit di Sumatera Utara. Mereka bukan…